Mimpi

Januari 01, 2020

MIMPI


Aku takbisa lari lagi
mimpi ini harus ku hadapi
tak peduli kata menghujam perih 
atau kenyataan menghunus pedangnya.

Aku sudah takbisa lari lagi
kakiku semakin berat menopang hatiku
tak ada jalan memutar
tak ada jalan kembali
aku sudah takbisa lari lagi.

Pagaruyung, 01 Januari 2020

You Might Also Like

0 komentar

Contact Me

Nama

Email *

Pesan *